BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Minimnya riset menjadi salah satu faktor merosotnya sejumlah komoditas pertanian yang menjadi andalan perekonomian masyarakat. Butuh keterlibatan banyak pihak agar pertanian dan iklim budidaya bergairah lagi.
Indonesia, misalnya, pernah menguasai pasar ekspor lada dunia hingga sebelum 2013. Ironisnya, kini pasar lada dunia dikuasai Vietnam yang sebelum tahun 1980 belajar dari Indonesia.Menurut Enny, LIPI tengah menjajaki kerja sama dengan Kabupaten Bangka untuk mengembangkan lada di daerah ini. ”Untuk Lampung, sejauh ini belum ada penjajakan. Riset-riset kami lebih diarahkan pada implementasi. Jadi, kalau ada daerah yang berminat bekerja sama akan lebih baik,” kata Enny.
No comments:
Post a Comment